Analisis dan Perancangan Sistem Pemasaran Online Pada Sonic Gear Gallery

Abstrak

Tujuan dari penulisan skripsi ini adalah untuk menganalisis dan merancang suatu sistem pemasaran online pada XXXX XXX sehinhha dapat membantu memasarkan produk.
metode yang digunakan adalah metode analisis dan metode perancangan. Metode analisis digunakan dengan melakukan survey dan kuisioner kepada XXXX XXX dan konsumen guna mendapatkan analisa yang tepat untuk perancangan sistem pemasaran pada XXX XXX. dengan demikian kita dapat mengetahui kekurangan dan kelebihan dari sistem ini.
hasil yang dicapai dari kedua metode tersebut yaitu berupa sebuah website. website ini berfungsi sebagai sarana promosi yang juga menyediakan berbagai fasilitas, seperti fasilitas informasi mengenai produk XXxx , fasilitas pemesanan barang dan fasilitas untuk menampung pertanyaan – pertanyaan dari konsumen.
kesimpulan dari analisis dan perancangan sistem ini adalah bahwa sistem pemasaran melalui internet dapat dijadikan salah satu solusi untuk meningkatkan pemasaran dan pelayanan kepada konsumen. sistem pemasaran melalui internet ini juga memberikan kemudahan bagi konsumen untuk mendapatkan informasi mengenai produk XXXXXX . adapun saran yang dapat digunakan untuk mendukung aplikasi sistem pembayaran menggunakan credit card, penambahan sistem keamanan untuk meningkatkan keamanan dan adanya staf khusus yang bertanggung jawab dalam pemeliharaan dan pengembangan sistem
File Selengkapnya.....

Sponsor

Pengikut