Identitas Merek Terhadap Citra Merek Kartu GSM Prabayar Im3

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah
Industri telekomunikasi Indonesia merupakan salah satu fenomena pertumbuhan paling cepat di dunia, terutama didorong oleh sektor mobile. Pada awalnya, Indonesia hanya memiliki satu perusahaan yakni PT. TELKOM sebagai penyelenggara jaringan dan jasa telekomunikasi domestik. Namun dengan masuknya teknologi seluler atau biasa disebut dengan Global System for mobile communication (GSM) di penghujung 1996 dan teknologi kartu prabayar di awal 1998, industri telekomunikasi berubah dan bertumbuh pesat.
Pertumbuhan jumlah pelanggan seluler (mobile) dalam 10 tahun mendatang diprediksikan akan mengalami kenaikan yang sangat pesat hingga mencapai 22% pertahun. Sedangkan pertumbuhan jumlah pelanggan sambungan tetap (fixed line) hanya diprediksikan naik sekitar 3,9% pertahun, seperti yang terlihat dalam gambar 1 sebagai berikut:File Selengkapnya.....

Sponsor

Pengikut